Generali Tower At Gran Rubina Business Park Raih Green Certification

12 Jan 2018


Di penghujung tahun 2017, PT Triyasa Propertindo (Triyasa) kembali berhasil menorehkan pencapaiannya kembali melalui keberhasilan gedung Generali Tower at Gran Rubina Business Park dalam meraih sertifikasi Gold Level Green Buildingdari Green Building Council Indonesia (GBCI). Dengan perolehan sertifikasi ini, Triyasa selaku pengembang gedung Generali Tower at Gran Rubina Business Park telah berhasil membuktikan bahwa gedung yang dibangunnya adalah gedung hijau yang ramah lingkungan. Sertifikasi ini pun menjadi salah satu bukti komitmen Triyasa kepada konsumen untuk senantiasa memberikan produk serta pelayanan  terbaik. (Dita)

Artikel Lainnya

30Sep
Wingstop Indonesia Luncurkan Food Truck Pertama, Perkuat Branding dan Jangkau Pasar Baru

Dalam era persaingan industri kuliner yang semakin dinamis, strategi branding yang kuat dan ekspansi yang fleksi...

Baca Selengkapnya
29Agu
Perluas Kehadiran di Kawasan Timur Indonesia, Naraya Lakukan Serah-Terima 18 Unit HONGYAN 8x4

PT Naraya Dipta Buana (Naraya), dealer resmi truk HONGYAN di Indonesia, memperkuat kiprahnya di industri pertamb...

Baca Selengkapnya
15Agu
Chitra Berhasil Raih Penghargaan “Best Contractor Nasional 2024 -2025” Dari PT Vale Indonesia Tbk.

Menunjukkan komitmen serta dedikasi tinggi atas spirit theme di tahun ini yaitu “Collaborate” dalam menjalan...

Baca Selengkapnya